Pastikan Pemilu Damai, Polsek Cibungbulang Bersama TNI dan Satpolpp Sambang Tokoh Masyarakat

    Pastikan Pemilu Damai, Polsek Cibungbulang Bersama TNI dan Satpolpp Sambang Tokoh Masyarakat

    BOGOR - Bripka Ade Chandra S.H., Bhabinkamtibmas desa cibatok 1 Kecamatan cibungbulang Kabupaten Bogor Melaksanakan sambang dialogis dan silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat sambil menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas. Rabu (07/02/2024).  

    Kegiatan sambang yang rutin dilaksanakan selain bersilaturahmi ini juga sebagai upaya Polsek Cibungbulang untuk selalu mendekatkan diri dengan warga binaannya sehingga segala informasi bisa di dapat dari masyarakat. Himbauan tentang harkamtibmas yang disampaikan kepada warga bertujuan agar masyarakat bisa selalu meningkatkan kewaspadaan demi terciptanya lingkungan yang aman dan kondusif. Ucap Bripka Ade. 

    "Kejahatan itu bisa terjadi bukan hanya ada dari pelakunya tapi bisa jadi karena adanya kesempatan, " ungkap Kapolsek Cibungbulang Kompol Zulkernaidi S.Sos M.M, .

    Kapolsek mengajak seluruh elemen masyarakat bersama - sama dengan Polri untuk menjaga keamanan dan ketertiban.

    polsek cibungbulang polres bogor polda jabar
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Cibening Bersama Babinsa...

    Artikel Berikutnya

    Hadiri Pelantikan KPPS, Polsek Cibungbulang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TMMD Ke-122 Kodim Mappi Resmi Ditutup
    Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Brigadir Ganda Saputra Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Hadir Musrembang Desa Cimanggu ll Kecamatan Cibungbulang Terkait Pembangunan Desa Tahun 2024
    Hadiri Pelantikan KPPS, Polsek Cibungbulang Minta KPPS Bekerja Profesional Saat Bertugas di TPS
    Kapolsek Kompol Zulkernaidi Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Petugas KPPS se Kecamatan Cibungbulang
    Perketat Keamanan Maraknya Tawuran Perang Sarung Di Bulan Ramadhan, Polsek Cibungbulang Patroli Gabungan Tni Polri Dan Sat PolPP
    Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Brigadir Ganda Saputra Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Bhabinkamtibmas Hadir Musrembang Desa Cimanggu ll Kecamatan Cibungbulang Terkait Pembangunan Desa Tahun 2024
    Hadiri Pelantikan KPPS, Polsek Cibungbulang Minta KPPS Bekerja Profesional Saat Bertugas di TPS
    Kapolsek Kompol Zulkernaidi Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Petugas KPPS se Kecamatan Cibungbulang
    Perketat Keamanan Maraknya Tawuran Perang Sarung Di Bulan Ramadhan, Polsek Cibungbulang Patroli Gabungan Tni Polri Dan Sat PolPP
    Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Brigadir Ganda Saputra Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Jalin Silaturahmi Dan Ciptakan Kamtibmas Aman Di Bulan Ramadhan, Bhabinkamtibmas Desa Cibitung Kulon Tarawih Keliling
    Perketat Keamanan Maraknya Tawuran Perang Sarung Di Bulan Ramadhan, Polsek Cibungbulang Patroli Gabungan Tni Polri Dan Sat PolPP
    Bhabinkamtibmas Hadir Musrembang Desa Cimanggu ll Kecamatan Cibungbulang Terkait Pembangunan Desa Tahun 2024
    Kapolsek Kompol Zulkernaidi Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Petugas KPPS se Kecamatan Cibungbulang

    Ikuti Kami